Untuk kali ini < Saya akan membagikan tutorial tentang LANGKAH LANGKAH MENGINSTAL DEBIAN DI PROXMOX .
Tapi maaf sebelumnya karena komputer saya SSnya sedang eror , Maka saya menggunakan SSnya teman saya :D .
Langkah pertama:
1.Pilih Install kemudian Enter.
2. Pilih bahasa.
3. Pilih Other.
4. Pilih benua.
5. Pilih negara.
6. Pilih locales.
7. Pilih tipe keyboard.
8. Masukkan hostname
9. Masukkan domain.
10. Buat password
11. Ulangi password
12. Beri nama user.
13. Masukkan username
14. Masukkan password
15. Ulangi password
16. Pilih lokasi server.
17. Tunggu beberapa proses setelah selesai terdapat / muncul pilihan
untuk pemartisian atau partisi-partisi debian, linux sangat lah cerdas
karena dia bisa mempartisi dirinya sendiri terdapat 4 pilihan, jika anda
hanya memiliki 1 harddisk silahkan pilih paling atas untuk partisi
secara otomatis, jika lebih dari 1 maka anda dapat memilih pilihan
kedua, atau anda dapat mempartisi secara manual melaui pilihan paling
bawah, silahkan pilih yang pertama atau kedua kemudian tekan enter.
18. Pilih hardisk yang akan di partisi.
19. Pilih All file......
20. Pilih Yes
21. Pilih Finish.....
22. Pilih Yes
23. Pilih No
24. Pilih No
25. Pilih Standard System...
26. Pilih Yes unteuk menginstall GRUB boot loader
27. Pilih Yes
28. Setelah selesai instalasi, anda coba masuk dengan memasukkan username dan password, seperti gambar berikut.
29. Selesai.
Selamat mencoba dan semoga bermanfaat. :D
0 komentar:
Posting Komentar