Install
Google Earth di Linux Mint
Kali
ini, saya membagikan cara install google earth di linux mint. Kalau
di windows, kita dapat dengan mudah menginstall aplikasi ini. Namun
di linux ada cara tersendiri. Berikut langkah-langkah instalasi
google earth di linux mint:
1. Download dulu file google earth: disini
2.
Kita install dahulu paket dpkg. Paket ini adalah paket yang digunakan untuk menginstall paket-paket debian. Caranya:
$ sudo apt-get install dpkg
3. Kita juga harus menginstall lsb-core, untuk paket pelengkap dari google earth. Caranya:
$ sudo apt-get install lsb-core
4. Setelah itu, kita masuk ke direktori tersimpannya file google earth yang tadi kita download. Misal di direktori Download. Caranya:
$ sudo apt-get install lsb-core
4. Setelah itu, kita masuk ke direktori tersimpannya file google earth yang tadi kita download. Misal di direktori Download. Caranya:
$ cd Downloads
5. Kemudian install file google earth. Caranya:
$ sudo dpkg -i google-earth-stable_current_i386.deb
6.
Google earth telah selesai di install, dan carilah pada menu. Cukup
ketikkan google, nanti akan mencari sendiri google earth dan kliklah
Catatan:Ketika kita akan memasang paket pendukung untuk google earth, pastikan linux mint kita sudah ter-update. Caranya: $ sudo apt-get update
Sekian artikel dari saya, semoga bermanfaat.
0 komentar:
Posting Komentar